Tutorial Photon Multiplayer Part #3 - Lobby Manager


Technomedialabs - Tutorial kali ini akan membahas tentang penggunaan Photon Unity Networking. Photon merupakan package khusus untuk pembangunan game multiplayer berbasis C# dan dapat digunakan pada berbagai jenis game engine serta dapat didistribusikan pada berbagai jenis platform. Saat ini, Photon merupakan package multiplayer nomor 1 yang 100% kompatibel dengan Unity. Anda ingin membuat game multiplayer? Simak langkah-langkahnya di bawah berikut ini:











Create Automatic Room

Bagian ini adalah simulasi pembuatan room secara automatic/random dengan mengklik pada tombol Create Room dan membiarkan centang Automatic




Create Manual Room

Bagian ini adalah simulasi pembuatan room secara manual dengan mengklik pada tombol Create Room, menghapus centang Automatic dan memasukan nama room secara manual






Share on Google Plus

About Technology Multimedia

TechnomediaLabs adalah media online dengan beragam konten seputar teknologi informasi, industri kreatif, multimedia interaktif, transmedia storytelling, dan beragam pengetahuan lainnya yang dibahas dalam bahasa yang sederhana, lugas, dan inspiratif.